Random Video

Highlight Pertandingan Floyd Mayweather

2017-08-22 11 Dailymotion

VIVA.co.id – Seluruh pencinta tinju dunia tentu tahu sepak terjang Floyd Mayweather Jr, saat masih aktif bertarung. Petinju berusia 40 tahun ini tak pernah sekalipun kalah dalam 49 kali pertarungannya sejak 1996. Rekor ini jelas jadi modal positif buat Mayweather, jelang laga kontra Conor McGregor.